Ciri-Ciri Burung Pleci Dakun Jantan, 100% Akurat
Ciri-Ciri Pleci Dakun Jantan - Halo sobat pleci! Apakah kalian menenal burung pleci? Burung pleci adalah salah satu burung kicauan yang sangat aktif dan lincah. Kemampuan berkicauanya yang cukup merdu membuat burung pleci banyak disukai semua orang termasuk kicau mania. Penyebaran burung pleci di indonesia sangatlah banyak, ada berbagai macam jenis pleci yang bisa kalian temui di berbagai daerah.
Burung pleci hidup di alam liar, seperti hutan yang lebat. Ketika hidup di dalam hutan, burung pleci selalu membuat sarang di atas pohon jengkol, laban, dan trembesi atau sengon jawa. Burung yang biasa disebut dengan burung kacamata ini, sekarang memang sedang naik daun dan banyak sekali peminatnya.
Walaupun bertubuh kecil, tetapi burung pleci terlihat sangat lincah dan aktif. Bentuk tubuhnya yang proporsional menambah daya tarik burung pleci pada penggemarnya. Selain itu, burung pleci juga mempunyai suara kicauan yang merdu dan bervariasi. Burung pleci sangat handal dalam menirukan berbagai suara burung kicauan lainnya.
Kicauannya yang indah itu berbalut dengan cengkok irama yang khas. Karena tidak memiliki suara kicauannya sendiri, burung pleci harus banyak di masteri. Pemasteran tersebut berguna untuk menambah materi isian burung pleci agar tidak monoton dan membosankan. Sangatlah indah apabila burung pleci berkicau dengan materi isian yang banyak, lagunya berganti-ganti sehingga enak didengarkan.
Banyak sekali jenis burung pleci yang bisa kalian temui. Salah satunya adalah pleci dada kuning jantan. Burung pleci dada kuning jantan, juga sering dipilih untuk dijadikan bahan lomba. Dibawah ini akan saya jelaskan beberapa ciri-ciri burung pleci dada kuning. Jadi, simak pembahasan lengkapnya.
Berikut Ciri-Ciri Burung Pleci Jantan Dada Kuning
1. Pleci Dada Kuning Bali
2. Pleci Dada Kuning Garut
3. Pleci Dada Kuning Jatim
Tips Memilih Pleci Dakun Bahan Prospek
- Dadanya terlihat bidang
- Bentuk kepalanya kotak
- Matanya terlihat lebih besar, menonjol dan tajam
- Ukuran lehernya panjang
- Dahinya terlihat menonjol
- Paruhnya terlihat lurus, pangkal paruh lebih lebar dan panjang
- Kakinya yang kering dan panjang
- Postur tubuhnya yang simetris
- Ketika bergerak lincah
- Ketika berdiri tegak
- Sayapnya simetris dan lebar
- Ekornya berbentuk V dan terlihat rapi serta panjang.